Batu Bara | Dalam rangka untuk memelihara dan menjalin hubungan baik Antara TNI dan Masyarakat serta untuk meningkatkan rasa kepedulian terhadap lingkungan, methode Komsos merupakan kegiatan secara rutin yang dilakukan Babinsa dengan Warga binaannya Diwilayah, dengan kegiatan komsos Babinsa langsung Beradaptasi dan berinteraksi dengan warganya untuk dapat mempererat hubungan baik antara Babinsa Dengan Warga binaannya dimanapun berada.
Dalam
kegiatan komsos tersebut Babinsa mengajak warga untuk selalu menjaga kebersihan
dan keamanan lingkungan serta mengantisipasi timbulnya wabah penyakit ahir ahir
ini cuaca hari tidak menentu kadang hujan dan kadang panas,untuk itulah babinsa
harus peka dan tetap mengingatkan warganya dalam menyikapi cuaca tidak menentu
saat ini, dalam kesempatan ini seperti yang dilakukan oleh Personel Bintara
Pembina Desa (Babinsa) Koramil 04/Talawi jajaran Kodim 0208/Asahan Serka M Khaidir
turun kewilayah desa binaan untuk melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial
(Komsos) bersama dengan Warga Masyarakat Kelurahan Labuhan Ruku agar supaya
menjaga Kebersihan Lingkungan dan Keamanan, Ketertiban guna memberi Informasi
kepada Babinsa setiap ada perkembangan diwilayah, bersama dengan Bapak Iman
(masyarakat) dan Ibu Parmina (Pemilik Warung), kegiatan tersebut yang
dilaksanakan bertempat di Lingkungan I Kelurahan Labuhan Ruku Kecamatan Talawi Kabupaten
Batu Bara, Sabtu (08/02/2025).
Kegiatan
seperti inilah yang dilakukan Babinsa rutin dilapangan bersama Warga Masyarakat
Binaannya, kegiatan komsos dengan menyambangi Warga dan melakukan tatap muka
langsung dengan warga binaannya di warung, sebetulnya kegiatan kali ini
bertujuan untuk membina,Mempererat hubungan dan silaturahmi dan kegiatan ini
Sebagai Cerminan dari Kemanunggalan TNI Bersama Rakyat, dari kegiatan komsos
tersebut kedekatan dan keakrapan babinsa dengan masyarakat semakin solid,
disamping kegiatan itu juga babinsa menyampaikan kepada para tokoh masyarakat
apabila ada permasalahan yang terjadi diwilayah kita ini segera di informasikan
kepada babinsa agar permasalahan tersebut dengan cepat diselesaikan dengan
cepat, kegiatan babinsa yang mana kita ketahui babinsa adalah sebagai
penyambung komunikasih, disini kami merasa senang dan gembira babinsa datang
warkop,dengan kerendahan hatinya untuk melakukan bersilaturahmi dengan warganya
dan mau mengajak dan memberikan arahan untuk demi kebaikan,contoh kita lihat
cuaca sekarang tidak menentu warga dihimbau agar tetap jaga kebersihan
lingkungan kita, tetap kita terus mengantisipasi timbulnya penyakit akibat
menentunya cuaca saat ini untuk itu kita harus peduli dengan lingkungan bersih,
tutup Babinsa Serka M Khaidir.
0 Komentar