Tanjung Balai | Didalam setiap kesempatan berkomunikasi dengan warga Babinsa selalu menjaga sikap hormat menghormati. Pada saat komsos dengan tukang becak yang setiap harinya mangkal di wilayah binaan Babinsa selalu menjaga sikap dan penampilan agar tetap selalu dicintai oleh rakyat, dalam kesempatan ini seperti yang dilakukan oleh Personel Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 17/Datuk Bandar jajaran Kodim 0208/Asahan Serda Candra Kesuma turun kewilayah binaan untuk melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama dengan warga masyarakat untuk tujuan menghimbau dan mengajak warga masyarakat agar tidak mudah terpengaruh (terpapar) paham radikalisme, kegiatan komsos dengan masyarakat menghimbau agar memasang bendera merah putih dikendaraan, untuk memeriahkan hari kemerdekaan Indonesia, bersama dengan Bapak Muis, Bapak Rudi dan Bapak Rusli, kegiatan tersebut yang dilaksanakan bertempat di Jalan Husni Thamrin Kelurahan Pahang Kecamatan Datuk Bandar Kota Tanjung Balai, Kamis (08/08/2024).
Dengan
turun kewilayah binaan untuk melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial bersama
warga binaan yang berprofesi penarik becak dan warga agar menjaga kesehatan,
pada kesempatan tersebut agar tetap menjaga keamanan dan ketertiban di
lingkungan pangkalan becak, dengan melaksanakan kegiatan Komsos bersama dengan
para penarik becak agar selalu menjaga kesehatan, untuk melaksanakan metode
pada Komsos Babinsa selalu mengajak segenap komponen masyarakat untuk selalu
ikut menjaga keamanan diwilayah. Dengan berbaur dengan tukang becak akan
memberikan dorongan kepada masyarakat yang berpenghasilan rendah.
Dengan
berbaur dengan masyarakat kecil menunjukkan bahwa TNI adalah milik rakyat dan
siap membantu kesulitan yang disekitar wilayah yang menjadi tugas dan
tanggungjawabnya. Tukang becak yang setiap harinya mengais rezeki guna
mencukupi kebutuhan keluarga. Perlu adanya komunikasi untuk saling tukar
pendapat dan pengalaman. Dilingkungan wilayah Tanjung Balai komunitas becak
terbilang cukup banyak karena alat transportasi tersebut Menjadi salah satu
pilihan utama untuk digunakan berkeliling oleh masyarakat.
0 Komentar