Breaking News

Edukasi Covid-19, Pentingnya Pakai Masker Kepada Warga Dilakukan Personel Jajaran Kodim 0207/Simalungun


Simalungun  |  Dalam hal ini Babinsa membantu kegiatan Vaksinasi yang di programkan pemerintah daerah Kabupaten Simalungun agar Masyarakat supaya mendapatkan vaksinasi secara terkordinir secara baik. Sebagai seorang Babinsa, sudah menjadi kewajiban untuk selalu hadir disetiap kegiatan desa dan tentunya memberikan rasa aman kepada warga binaan. Para Babinsa diwilayahnya turut mengimbau kepada masyarakat jangan takut untuk di vaksin dan tetap selalu disiplin menjalan kan protokol kesehatan Covid-19 dengan menggunakan masker, menjaga jarak, mencuci tangan.

Seperti halnya yang dilakukan oleh Personel Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 18/Dolok Silau jajaran Kodim 0207/Simalungun Serda R.Ginting turun kewilayah binaan untuk melaksanakan sosialisasi Vaksinasi massal dan mengimbau kepada masyarakat jangan takut untuk di vaksin dan tetap selalu disiplin menjalan kan protokol kesehatan Covid-19 dengan menggunakan masker, menjaga jarak, mencuci tangan terhadap warga masyarakat binaan, kegiatan tersebut yang dilaksanakan bertempat di Nagori Paresmian Kecamatan Dolok Silau Kabupaten Simalungun, Rabu (05/01/2022).

Pada pelaksanaan sosialisasi dan mengimbau kepada masyarakat jangan takut untuk di vaksin dan tetap selalu disiplin menjalan kan protokol kesehatan Covid-19 dengan menggunakan masker, menjaga jarak, mencuci tangan terhadap warga masyarakat binaan. Lebih lanjut Babinsa Serda R.Ginting mengungkapkan bahwa kegiatan Vaksinasi diwilayah Nagori Paresmian Kecamatan Dolok Silau berjalan dengan lancar dan masyarakat sangat antusias terutama bagi Lansia dan Masyarakat untuk di Vaksinasi, dengan melaksanakan Komsos untuk menghimbau masyarakat untuk menggunakan masker, mencuci tangan dan menjaga jarak dalam rangka untuk pencegahan Covid-19, terang Babinsa Serda R.Ginting.


 

0 Komentar

© Copyright 2022 - SULUHPOS.COM | PANDUAN MASA DEPAN