Breaking News

Laksanakan Ops PPKM Skala Micro Dengan Penegakan Protokol Kesehatan Dilakukan Personel Jajaran Kodim 0208/Asahan


Tanjung Balai  |  Operasi dalam rangka kegiatan PPKM Skala Micro diwilayah binaan dilakukan oleh Personel jajaran Kodim 0208/Asahan, dalam hal ini Personil Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 17/Datuk Bandar jajaran Kodim 0208/Asahan Pelda Syaiful Zuhri turun kewilayah binaan untuk turut serta melaksanakan kegiatan Operasi Penegakan Disiplin Protokol Kesehatan kepada masyarakat dengan memberikan pemahaman New Normal yaitu menggunakan masker setiap keluar rumah,cuci tangan pakai sabun,  menjaga jarak dan membagikan masker dalam rangka dengan minghimbau masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan pemerintah dengan selalu memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak serta membagikan masker untuk mencegah penyebaran Covid-19, kegiatan tersebut yang dilaksanakan bertempat di Jalan Husni Thamrin Kelurahan Pahang Kecamatan Datuk Bandar Kota Tanjung Balai, Senin (16/08/2021).

Pada pelaksanaan kegiatan Ops PPKM tersebut Babinsa Pelda Syaiful Zuhri dengan melaksanakan memberikan menghimbau kepada masyarakat agar mematuhi protkes dan kemudian bagi pengendara yang tidak mematuhi Protokol Kesehatan tersebut, dalam pelaksanaan kegiatan ini bahwa pengendalian Covid-19 juga terus dimaksimalkan melalui 3 T yakni testing (tes), tracing (pelacakan), dan treatment (pengobatan). Selain itu, masyarakat melakukan 5 M memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak, ” jelasnya.

Lebih lanjut Babinsa Pelda Syaiful Zuhri mengungkapkan bahwa pengendalian Covid-19 juga terus dimaksimalkan melalui 3 T yakni testing (tes), tracing (pelacakan), dan treatment (pengobatan). Selain itu, masyarakat melakukan 5 M memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, hindari kerumunan dan kurangi mobilitas, dalam kegiatan PPKM tersebut dengan melaksanakan peneguran kepada yang melintasi yang tidak mematuhi Protokol Kesehatan serta memberikan himbauan kepada masyarakat.


 

0 Komentar

© Copyright 2022 - SULUHPOS.COM | PANDUAN MASA DEPAN